Makanan Khas Rujak

Rujak adalah makanan tradisional yang pada kebiasaannya terbuat dari berbagai campuran bumbu dan macam sayuran atau buah dan dijadikan satu kemudian dibubuhi bumbu atau kuah. Rujak sangat mudah ditemukan perkampungan perkampungan hampir di seluruh wilayah Indonesia, khususnya jawa, dinegara lain seperti Malaysia, dan Singapura makanan khas ini disebut "rojak".

Beberapa jenis makanan khas yang disebut rujak ini antara lain :
  • Rujak Tahu
Begitu banyak jenis dan aneka macam rujak, adalah merupakan salah satu dari sekian banyak kekayaan kuliner di indonesia, dan hampir semua orang pasti pernah mendengar atau mengetahui dan mungkin mencicipinya.


Blog, Updated at: 18.13.00

0 komentar:

Posting Komentar